Ery Soedewo
Ery Soedewo
Dr. Ery Soedewo, M. Hum. Lahir di Surabaya pada 15 Juni 1973. Ia menyelesaikan studi Strata 1 Ilmu Arkeologi di Universitas Gajah Mada, Yogyakarta (1999), S2 Bidang Ilmu Linguistik di Universitas Sumatera Utara, Medan (2007) dan S3 Ilmu Arkeologi di Universitas Gajah Mada, Yogyakarta (2020). Kini, ia bekerja sebagai peneliti di Pusat Riset Arkeologi Maritim, Lingkungan, dan Budaya Berkelanjutan OR Abastra, Badan Riset dan Inovasi Nasional. Beberapa karyanya antara lain “Kajian Kala Pisah Etnik Gayo dan Karo Berdasar Tradisi Tutur, Linguistik, dan Arkeologi” dalam Aceh dalam Perspektif Sejarah dan Arkeologi (2015), “Manik-manik Kaca Salah Satu Indikator Kejayaan dan Keruntuhan Perniagaan Pulau Kampai”(2015), “Varieties And Origin Of Kampai Island Glass Beads“ (2018)